Trending
Jumat, 27 Oktober 2017

The Art of Time-lapse Photography

  • Share
  • fb-share
The Art of Time-lapse Photography

Time-lapse adalah salah satu teknik fotografi yang sangat menarik. Teknik time-lapse adalah dengan memfoto subjek pilihan secara berkelanjutan dengan interval tertentu lalu dibungkus ke dalam sebuah video. Dalam penjelasan lain seperti merekam suatu kejadian yang di-fast forward dengan tingkat kecepatan yang diatur.

Mungkin kamu tidak familiar dengan time-lapse ini, atau mungkin kamu pernah melihat hasil dari time-lapse tapi tidak menyadarinya. Perubahan kontras cahaya, pergerakan awan, bunga yang mekar, kehidupan kota yang sibuk, aliran sungai adalah contoh-contoh sasaran yang dapat memberikan hasil indah dengan menggunakan teknik time-lapse. Efek yang ditimbulkan dari teknik ini adalah subjek foto yang berubah secara perlahan, menghasilkan sebuah aktivitas dengan tingkat akselerasi lebih cepat namun tetap mendapatkan kesan smooth.

Dengan kemajuan teknologi, bahkan melalui smartphone, kamu juga bisa membuat sebuah time-lapse yang berkualitas. Mari kita lihat beberapa karya anak bangsa bisa merangkum betapa kerennya hasil dari time-lapse.

 

Putu Adi

Melalui buah karyanya, Putu Adi memperlihatkan betapa indahnya Indonesia.

 

Tasykur (@Tasykur_papphotoe)

 

Donny ddp

 

Achmad Fauzi Syarief (@ajimma)

 

Obengplus

 

Karya-karya teknik time-lapse ini menangkap keindahan yang natural merekam dengan artistik bagaimana alam berprogresi. 

Comments
Sarinah
Nice info..
SRI YAYA ASTUTI
Tasykur (@Tasykur_papphotoe)